Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) mendorong setiap pemerintah daerah (pemda) untuk menyusun proses bisnis. Untuk itulah Pemkab Rembang menggelar Bimbingan Teknis Penyusunan Proses Bisnis yang diikuti perwakilan seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di aula lantai 4 Kantor Bupati Rembang 17- 18 Februari 2020. Peta Proses Bisnis sendiri merupakan serangkaian aktivitas kerja terstruktur […]
Pemutakhiran Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan
Dalam rangka pemenuhan ketentuan Permendagri Nomor 72 Tahun 2019 tentang Perubahan Permendagri Nomor 137 Tahun 2017 Tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan, maka perlu dilakukan pemutakhiran kode dan data dan wilayah administrasi pemerintahan di Kabupaten Rembang. File format laporan dapat di download : Kode Data
Rapat Penyusunan LPPD Tahun 2019
Rembang – Kamis, tanggal 06 Februari 2020 Bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah Kabupaten Rembang melaksanakan Rapat Koordinasi dalam rangka Penyusunan Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (LPPD) Tahun 2019 dan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban Pemerintah Daerah (LKPJ) Akhir Tahun 2019. Acara tersebut dilaksanakan di Aula Lantai 4 Sekretariat Daerah Kabupaten Rembang dan dipimpin oleh Kepala Bagian Pemerintahan Bapak Nur […]
Materi Rakor LPPD – LKPJ
Materi Rapat Koordinasi Penyusunan LPPD dan LKPJ Kabupaten Rembang dapat didownload pada link berikut: Form Isian Perangkat Daerah Paparan LPPD 2019 PP Nomor 13 Tahun 2019 Tentang Laporan dan Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Surat Edaran Mendagri Tentang Pedoman Penyusunan LPPD 2019 Petunjuk Pengisian IKK Kabupaten Pedoman Penyusunan LPPD Tahun 2019 IKK Lampiran III.1 Full IKK […]